Di bawah ada daftar dengan kolom dan profil perusahaan yang subyeknya berkaitan.

Berita Hari Ini Global Economy

  • Bagaimana dengan Ekonomi Indonesia di 2015?

    Setelah kecewa melihat pertumbuhan produk domestik bruto (PDB) yang hanya 4,71% pada basis year-on-year (y/y) di kuartal 1 tahun 2015, para investor merasa kuatir dengan pertumbuhan perekonomian Indonesia pada sisa tahun ini. Pertumbuhan PDB yang lemah disebabkan oleh lemahnya performa ekspor (akibat lambatnya perekonomian global dan rendahnya harga-harga komoditi), tingkat suku bunga Indonesia yang tinggi (mengurangi daya beli masyarakat dan expansi bisnis oleh perusahaan lokal), dan lambatnya belanja pemerintah.

    Lanjut baca ›

  • Laporan Bank Dunia: Update Ekonomi Asia Pasifik Timur Terbaru

    Di edisi terbaru dari Update Perekonomian Asia Pasifik Timur, dirilis pada hari Senin (13 April 2015), Bank Dunia menurunkan proyeksi pertumbuhan ekonomi untuk negara-negara berkembang di Asia Timur & Republik Rakyat Tionghoa (RRT) menjadi 6,7% pada basis year-on-year (y/y) di 2015 dan 2016 dari asumsi awalnya yaitu pertumbuhan 6,9% (y/y) di 2015 dan 6,8% (y/y) di 2016. Alasan utama untuk menurunnya revisi adalah karena ketidakjelasan konteks perekonomian global, yang mencakup dampak dari ancaman kenaikan suku bunga Amerika Serikat (AS) dan kenaikan nilai tukar dollar AS.

    Lanjut baca ›

  • S&P Awaiting Results from Indonesia’s Economic Policy Reforms

    Global credit rating agency Standard & Poor’s remains the only credit rating agency among the big three to maintain its BB+/stable rating on Indonesia’s sovereign credit (which is one notch below investment grade). Both Fitch Ratings (BBB-/stable) and Moody’s Investor Service (Baa3/stable) had already brought Indonesia back to investment grade in 2011 and 2012. Standard & Poor’s has been reluctant to raise Indonesia’s status as it wants to see more results from the country’s economic policy reforms.

    Lanjut baca ›

  • Pendapatan Usaha Tambang Batubara Turun karena Harga Rendah

    Pendapatan perusahaan-perusahaan pertambangan batubara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) secara umum menurun pada 2014. Ini menjadi bukti bahwa industri batubara, yang merupakan bisnis yang menguntungkan pada tahun 2000an (hingga 2011), masih mengalami perlambatan karena masalah-masalah ekonomi global. Ekonomi global yang bergerak lambat menyebabkan permintaan yang rendah bagi komoditi-komoditi seperti batubara dan minyak sawit mentah (dua penghasil devisa penting di Indonesia). Perlambatan pertumbuhan ekonomi di Republik Rakyat Tionghoa (RRT) khususnya mengkhawatirkan.

    Lanjut baca ›

  • Gambaran IMF & Moody’s tentang Perekonomian Indonesia dan Dunia

    Benedict Bingham, Senior Resident Representative untuk Indonesia di International Monetary Fund (IMF), memperkirakan bahwa bank sentral Indonesia (Bank Indonesia) akan terus berkomitmen pada kebijakan moneter yang lebih ketat dalam upaya untuk menjaga fundamental fiskal nasional di tengah tekanan eksternal. Terlepas dari pertumbuhan ekonomi global yang lamban, kenaikan suku bunga di AS (tahun ini) diperkirakan mempengaruhi Indonesia karena akan mendorong aliran keluar modal dari pasar-pasar berkembang.

    Lanjut baca ›

  • Economic Growth of Indonesia Hits Five-Year Low at 5.02% in 2014

    The economy of Indonesia expanded 5.02 percent year-on-year (y/y) to IDR 8,354 trillion (USD $664 billion) in 2014, the nation’s slowest annual growth pace since 2009, according to the latest data from Statistics Indonesia (BPS). As such, GDP growth failed to achieve the central government’s 5.5 percentage point growth target that was set in the 2014 State Budget. Indonesia’s economic growth has been slowing since 2011 when it still posted a 6.5 percentage point growth rate (y/y). However, growth is expected to rebound from here.

    Lanjut baca ›

  • Crude Palm Oil Update Indonesia: Outlook CPO Export Not too Great

    The Indonesian Palm Oil Producers Association (Gapki) believes that it is difficult for Indonesia to achieve the government’s target of collecting USD $36 billion by 2019 through crude palm oil (CPO) exports as several government policies disturb the performance of CPO exports. Moreover, global commodity prices (including palm oil) are still showing a downward trend - hence limiting foreign exchange earnings - as global economic growth remains sluggish. Economic growth of China, a major CPO importer, is expected to slow further this year.

    Lanjut baca ›

  • Indonesian Authorities Revise Economic Assumptions in 2015 Budget

    The Indonesian government, central bank (Bank Indonesia) and Commission XI of the House of Representatives (DPR) agreed to revise several macroeconomic targets in the Revised 2015 State Budget (APBN-P 2015). The revisions include the country’s economic growth (GDP) pace, the average rupiah exchange rate, and inflation target. In essence, the revisions indicate that Indonesian authorities have become less optimistic about the Indonesian economy in 2015 amid external pressures.

    Lanjut baca ›

  • Challenges to the Indonesian Economy: Global Oil Price & US Normalization

    Governor of Indonesia’s central bank (Bank Indonesia) Agus Martowardojo said that there are two main global challenges that are being faced by Southeast Asia’s largest economy and which can impact negatively on the nation’s economy. These challenges are the low global oil prices (which have fallen below USD $50 per barrel) and the monetary policy normalization of the US Federal Reserve amid the structural economic recovery of the USA. This policy involves higher US interest rates (expected in the second half of 2015) and a bullish US dollar.

    Lanjut baca ›

  • Key Interest Rate: Bank Indonesia Maintains BI Rate at 7.75%

    The central bank of Indonesia (Bank Indonesia) decided to keep its benchmark interest rate (BI rate) at 7.75 percent at its Board of Governors’ Meeting on Thursday (15/01). The country’s Lending Facility and Deposit Facility were maintained at 8.00 percent and 5.75 percent, respectively. According to the bank this interest rate environment is sufficient to push inflation, which has accelerated to 8.36 percent year-on-year (y/y) in December due to fuel subsidy reforms, back towards its target of 3 to 5 percent (y/y) in 2015.

    Lanjut baca ›

Artikel Terbaru Global Economy

  • Indonesia's Economic Growth Amid the Global Economic Slowdown

    Last week, the International Monetary Fund (IMF) published its World Economic Outlook (edition April 2013) titled "Hopes, Realities and Risks". In the report, the IMF lowered its forecast for global economic growth from an initial 3.5 percent (January edition) to 3.3 percent currently. Although the IMF lowered its economic forecasts for most countries (including emerging markets as a whole), it revised up its projection for the ASEAN-5 countries¹ by 0.3 percent to 5.9 percent.

    Lanjut baca ›

No business profiles with this tag